SATU DALAM BRIKASIH

Berita | 28 Maret 2022

SATU DALAM BRIKASIH


 

Persekutuan dan kemitraan yang indah kembali terjalin antara Lembaga Alkitab Indonesia bersama Yayasan BRIKASIH guna mendukung pengadaan Alkitab bagi saudara-saudara kita yang berada di berbagai tempat di pelosok Nusantara. Yayasan BRIKASIH boleh disebut sebagai salah satu pendukung yang setia dalam program Satu Dalam Kasih.

Pada Kamis siang, 24 Maret 2022 bertempat di ruang doa Gedung Pusat Bank Rakyat Indonesia, Bp. Djoko Sawarwoko sekalu Koordinator Kesekretariatan dan Keuangan Yayasan BRIKASIH mewakili memberikan dukungan sebesar Rp. 50.000.000 (Lima puluh juta rupiah)  untuk pelaksanaan program Satu Dalam Kasih 2022. Program SDK 2022 akan menghadirkan 155.000 Alkitab bagi 155.000 orang di berbagai daerah pelosok di Indonesia. Dukungan diterima langsung oleh Ibu. Erna Yulianawati selaku Kepala Departemen Komunikasi dan Pengembangan Kemitraan LAI.

Bagi Yayasan BRIKASIH, menjadi sebuah sukacita besar dapat ikut serta mendukung pelayanan LAI untuk menghadirkan Alkitab dan bagian-bagiannya bagi saudara-saudara seiman di pedalaman. Di masa depan, semoga kemitraan dan persekutuan ini bisa terus ditingkatkan dan menjadi saluran berkat bagi banyak orang.

Logo LAILogo Mitra

Lembaga Alkitab Indonesia bertugas untuk menerjemahkan Alkitab dan bagian-bagiannya dari naskah asli ke dalam bahasa Indonesia dan bahasa daerah yang tersebar di seluruh Indonesia.

Kantor Pusat

Jl. Salemba Raya no.12 Jakarta, Indonesia 10430

Telp. (021) 314 28 90

Email: info@alkitab.or.id

Bank Account

Bank BCA Cabang Matraman Jakarta

No Rek 3423 0162 61

Bank Mandiri Cabang Gambir Jakarta

No Rek 1190 0800 0012 6

Bank BNI Cabang Kramat Raya

No Rek 001 053 405 4

Bank BRI Cabang Kramat Raya

No Rek 0335 0100 0281 304

Produk LAI

Tersedia juga di

Logo_ShopeeLogo_TokopediaLogo_LazadaLogo_blibli

Donasi bisa menggunakan

VisaMastercardJCBBCAMandiriBNIBRI

Sosial Media

InstagramFacebookTwitterTiktokYoutube

Download Aplikasi MEMRA

Butuh Bantuan? Chat ALIN


© 2023 Lembaga Alkitab Indonesia